Remote Mikrotik lewat WINBOX

1. Setelah install Mikrotik sudah OK, selanjutnya masukkan IP sembarang untuk remote.
Misal
ip address add address 192.168.1.254 netmask 255.255.255.0 interface ether2
Kemudian buka browser dengan alamat IP tadi, dan download Winbox

2. Buka Winbox yang telah di download tadi
3. Di tampilan Winbox, pada kolom Connect To masukkan no IP tadi (192.168.1.254) dengan
Login : admin password : kosong. Kemudian klik tombol Connect


4. Login ke Mikrotik Via Winbox berhasil

5. Klik IP —> ADDRESS

6. Ini adalah tampilan dari address

7. Kemudian masukkan IP public (dari ISP)

8. Ini daftar IP pada 2 ethernet

9. Setting Gateway, IP —> Routes

10. Masukkan IP GATEWAY (dari ISP)

11. Hasil ROUTING

12. Masukkan Primary DNS dan Secondary DNS (dari ISP)
Kemudian klik Apply dan OK

13. Setting MASQUERADE

14. Klik IP —> Firewall
15. Kemudian pilih NAT
16. Pada tab General
pada Chain pilih srcnat
pada Out. Interface pilih ether1
pada tab Action pilih masquerade
Kemudian klik Apply dan OK


ok selesai….

SUBSCRIBE TO OUR NEWSLETTER

Related Posts :

  • Security Pada Jaringan WLANKarena jaringan wireless merupakan jaringan yang memiliki topologi terbuka, maka harus lebih diperhatikan masalah keamanannya. Secara mini… ...
  • Apa itu IP TunnelIP Tunnel atau bisa anda sebut juga dengan IP terowongan merupakan sebuah IP (Internet Protocol) network komunikasi antara dua jaringan. D… ...
  • MENGENAL DUNIA HACKER DAN RUMUS RUMUS HACKERhal ini cuma dasar aja siiiii....kali ini kita akan membahas sedikit tentang dunia hacking dan rumus rumus hacking ....buat para mastah lew… ...
  • Hacking dengan ArmitageBaiklah pada sesi kali ini kita akan membahas cara Hacking menggunakan tools Metasploit dan Armitage, tools yang sering digunakan para Hacke… ...
  • Cara hack password wifi menggunakan androidCara hack password wifi menggunakan android ternyata bisa dilakukan dengan mudah tanpa menggunakan komputer untuk melakukannya, karena and… ...

Seorang Blogger pemula yang sedang belajar

0 Response to "Remote Mikrotik lewat WINBOX"

Posting Komentar